Langsung ke konten utama

MELUKIS PELANGI, Catatan Hati Oki Setiana Dewi



Sinopsis
“Kamu ini belum terkenal saja sudah sombong sekali. Begitu banyak orang menginginkan peran itu, kamu malah menolaknya! Kamu lupa dengan perjuangan kamu selama ini? Dengan jilbab kamu tidak akan pernah bisa jadi apa-apa!”


Hidup penuh lika-liku: sedih, bahagia, tawa, duka, canda, dan ceria. Semampu apa seseorang mengelola emosi-emosi jiwa ini, setinggi itu pula sikap mental yang akan dimiliki. Dan itulah yang kini menjelma pada diri Oki Setiana Dewi, aktris Muslimah yang namanya melejit melalui perannya dalam film Ketika Cinta Bertasbih.

Di buku ini Oki dengan sangat tulus berbagi tentang kisah hidupnya: tentang masa kecilnya di Batam, kegigihannya menjalani kehidupan Jakarta, impian-impiannya yang tertulis rapi di diary, hingga nazarnya untuk berjilbab demi kesembuhan ibunda tercinta. Semua itu diungkap dengan sangat jujur dan terbuka. Sungguh kisah yang memesona dan begitu mendebarkan.

Harga buku Rp. 55.000,-

Komentar

Postingan populer dari blog ini

Daftar Toko Buku Gunung Agung

TOKO GUNUNG AGUNG   Toko : Atrium Plaza    Alamat : Jl. Senen Raya No.135 Jakarta Pusat Kota : Jakarta Telp : (021) 386 2911 Fax : (021) 386 7831 http://www.tokogunungagung.co.id/index.php?go=show_location&id=6   Toko : Bandung Indah Plaza    Alamat : Jl.Merdeka No.56 Kota : Bandung Telp : (022) 424 1217, 424 0710 Ext. 248 Fax : (022) 421 4378 http://www.tokogunungagung.co.id/index.php?go=show_location&id=6   Toko : Blok M Plaza     Alamat : Jl.Bulungan Jakarta Selatan Kota : Jakarta Telp : (021) 720 9345 Fax : (021) 720 9344 http://www.tokogunungagung.co.id/index.php?go=show_location&id=6   Toko : Borobudur Plaza    Alamat : Jl.H.Juanda No.216 Bekasi Barat Kota : Bekasi Telp : (021) 881 2530 Fax : (021) 880 8346 http://www.tokogunungagung.co.id/index.php?go=show_location&id...

MELEPAS BELITAN WAHABI-STOK TERBATAS!

Radio Online: Cara Baru Mendengarkan Musik Online

Cara mendengarkan musik setiap orang berbeda-beda. Ada yang suka mendengarkan melalui radio, cd, dvd, streaming, dan seterusnya. Saat ini, era kaset-tape sudah berlalu, CD-compac disc, hampir berlalu, DVD-masih banyak yang menggunakan, Blue Ray-kurang populer. Dengan internet kita dapat mendengarkan musik dari berbagai aliran, dari berbagai bangsa, dan dengan pemilihan tema-tema yang beragam, sangat banyak. Berikut ini adalah sebagian kecil dari portal online penyedia lagu online: Berikut situs-situs penyedia lagu online gratis : Last fm, situs populer mendengar musik online. Deezer, situs online yang menyediakan layanan “request” lagu. Imeem, Anda dapat membuat playlist untuk dibagikan ke teman melalui “embed” ke blog, email dan mana saja.  Grooveshark – membuat stasiun radio online. Spool.FM – koleksi musik, artis, audio track dan tidak perlu mendaftar Finetune –media player keren dan modern. Jango. Membuat stasiun radio. Playlist. Layanan playlist yang dapat meng...