Langsung ke konten utama

Quantum Qalbu 2 Nutrisi Hati (Terj, Qutul Qulub)

Buku Kedua tentang: Kedudukan orang-orang yakin; lintasan hati; ahli hati, dan sifat hati; ragam ilmu dan keutamaannya; tentang ilmu makrifat; ilmu batin dan ilmu lahir; keutamaan ilmu iman dan ilmu yakin disbanding ilmu yang lain; dan tentang hakikat zuhud. Rasulullah saw. bersabda: "Barangsiapa yang ingin mengetahui kedudukannya di hadapan Allah, hendaklah ia melihat bagaimana kedudukan Allah dalam hatinya. Tinggalkan perkara yang mengganggu hatimu, dan minta fatwalah kepada hatimu, walaupun banyak orang yang memberikan fatwa!"
"Yang menarik dari buku ini justru kandungan makna hakikinya. Jadi tidak sekedar buku belaka, melainkan juga mengandung doktrin sufistik yang sangat dahsyat. Karya al-Makki ini berisi telaah psikologis mendalam mengenai Islam di masa awal." (A. Schimmel)
ISBN: 978-979-1096-57-7, Pustaka Hidayah, Hard Cover, 16x24 cm,. 694 hlm.
Harga buku Rp 124.900

Komentar

Postingan populer dari blog ini

Toko Buku 24 Jam Support

Toko Buku 24 Jam berdiri sejak Mei 2009 dan pelanggannya terus bertambah dari ke hari. Toko buku 24 jam di rangking google berada pada posisi Top nomor 1. Toko buku 24 Jam, saat ini berusaha mencari investor yang bersedia profit sharing. Seperti niat dari awal toko buku 24 jam hadir untuk melayani pembaca penggemar buku di mana pun Anda berada dan berbagi keuntungan 1% untuk infaq. Saat ini toko buku 24 jam menjalin kerja-sama dengan blog http://infopameran.wordpress.com/ dalam bidang penyebaran informasi seperti pameran buku, fair, festival, karnaval, bazzar, lomba-sayembara, dan expo-expo yang menarik.

9 risalah al-Ghazali

Ada perbedaan mencolok antara corak karya-karya Imam Al-Ghazali sebelum dan sesudah beliau menjalani periode 'uzlah. Jika sebelum 'uzlah karya-karya beliau bercorak ilmiah dan amal lahiriah seperti fiqih dan lain-lain, maka selepas 'uzlah karya-karya beliau lebih banyak bercorak mistis dan esoteris. Sebagian besar risalah al-Ghazali yang ada di tangan pembaca ini tampaknya ditulis setelah beliau ber-'uzlah dan mangalami apa yang diistilahkan dengan 'pencerahan batin'. Dan lagi-lagi, bukan Al-Ghazali jika kita tidak menemukan hal-hal baru dalam setiap karya tulis beliau. Itulah sebabnya Imam Abdullah bin Alwi al-Haddad dalam sebuah qashidah ra'iyyah-nya memuji Al-Ghazali sebagai orang yang memang berhak atas gelar Hujjatul Islam. Harga buku Rp 54.000,-

dialog dengan jin muslim

Jinn adalah nama jenis, bentuk tunggalnya adalah jiniy, yang artinya "yang tersembunyi", atau "yang tertutup", atau "yang tak terlihat". Hal itulah yang memungkinkan kita untuk mengkaitkannya dengan sifat yang umum "alam tersembunyi"' Kosa kata dalam bahasa Arab yang terdiri huruf Jim dan Nun, dengan berbagai bentukkannya memiliki pengertian "benda" atau "makhluk" yang tersembunyi. Al-janîn (janin) disebut demikian karena ketersembunyiannya dalam perut ibunya, sebagaimana yang terdapat dalam firman Allah yang berbunyi, ... dan ketika kamu masih tersembunyi (ajinnat) dalam perut ibumu (QS. An-Najm: 32). Pustaka Hidayah, Soft Cover, Ukuran 15.5 x 24 cm, 200 hlm. Harga Rp. 33.000